logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊKPU Jakarta Tepis Kabar...
Iklan

KPU Jakarta Tepis Kabar Skenario Cegah Versus Kotak Kosong

Berseliweran kabar skenario meloloskan calon perseorangan agar tidak terjadi versus kotak kosong dalam Pilgub Jakarta.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
Β· 1 menit baca
Spanduk dukungan kepada nama-nama bakal calon pemimpin daerah terpasang di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Senin (12/8/2024). Dinamika bentuk dukungan kepada kandidat kepala daerah mulai marak di sejumlah sudut kota menjelang Pilkada Jakarta.
KOMPAS/RIZA FATHONI

Spanduk dukungan kepada nama-nama bakal calon pemimpin daerah terpasang di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Senin (12/8/2024). Dinamika bentuk dukungan kepada kandidat kepala daerah mulai marak di sejumlah sudut kota menjelang Pilkada Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS β€” Komisi Pemilihan Umum DKI Jakarta menepis kabar adanya skenario meloloskan calon perseorangan agar tidak terjadi versus kotak kosong. Verifikasi faktual masih berlangsung untuk membuktikan calon perseorangan ini memenuhi syarat untuk berkontestasi dalam pemilihan gubernur atau Pilgub Jakarta 2024.

Dharma Pongrekun dan Kun Wardana merupakan pasangan calon yang maju melalui jalur perseorangan. Keduanya wajib memenuhi persyaratan dukungan dari minimal 618.968 jiwa penduduk di empat kabupaten/kota serta menyerahkan pernyataan dukungan dan KTP elektronik kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta.

Editor:
MUKHAMAD KURNIAWAN
Bagikan