logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊInvestigasi Pemicu Kereta...
Iklan

Investigasi Pemicu Kereta Komuter Anjlok

PT KAI dan KAI Commuter mesti mengevaluasi dan menginvestigasi menyeluruh dua peristiwa kereta anjlok dalam dua hari berturut-turut ini.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
Β· 1 menit baca
Evakuasi gerbong KRL yang anjlok
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Evakuasi gerbong KRL yang anjlok

JAKARTA, KOMPAS β€” Kereta komuter anjlok pada Sabtu (26/11/2022) dan Minggu (27/11/2022). Meski kereta berhasil dievakuasi, peristiwa itu membuat perjalanan terganggu sehingga PT KAI seharusnya melakukan evaluasi dan penyelidikan menyeluruh karena juga menyangkut keselamatan perjalanan dan layanan.

VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba, Minggu (27/11/2022) menjelaskan, KA 5144C anjlok di Stasiun Kampung Bandan pada Sabtu (26/11/2022) pukul 13.47. Peristiwa ini, yang diikuti dengan evakuasi, membuat KAI Commuter melakukan rekayasa pola operasi kereta.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan