logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊKota Tangerang Tambah Tempat...
Iklan

Kota Tangerang Tambah Tempat Tidur Isolasi Covid-19

Warga diharapkan menyalakan alarm kewaspadaan, disiplin menerapkan protokol kesehatan, dan membatasi mobilitas supaya kasus Covid-19 tak terus bertambah di Tangerang, Banten.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
Β· 1 menit baca
Suasana jalan Kisamaun, Pasar Lama, Kota Tangerang, Banten, yang dipenuhi hiasan lampion untuk menyemarakkan perayaan Imlek, Selasa (1/2/2022).
Kompas/Priyombodo

Suasana jalan Kisamaun, Pasar Lama, Kota Tangerang, Banten, yang dipenuhi hiasan lampion untuk menyemarakkan perayaan Imlek, Selasa (1/2/2022).

TANGERANG, KOMPAS β€” Kota Tangerang di Banten menambah 196 tempat tidur untuk isolasi mandiri kasus positif Covid-19. Dengan tambahan itu, total ada 373 tempat tidur untuk isolasi mandiri yang terbagi dalam empat rumah isolasi terkonsentrasi atau RIT.

Penambahan kapasitas tempat itu tidur lantaran kasus positif masih tinggi, yakni mencapai 1.500 kasus per hari. Bahkan, pada Rabu (9/2/2022), ada tambahan 1.992 kasus sehingga terdapat 12.389 kasus aktif dan 965 suspek dalam perawatan atau isolasi.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan