logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊKluster Keluarga Tak Lagi...
Iklan

Kluster Keluarga Tak Lagi Mendominasi Kasus Covid-19 di Kota Bekasi

Dominasi kasus terbanyak di Kota Bekasi berasal dari Kecamatan Bekasi Utara.

Oleh
STEFANUS ATO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WPWY8Itlt7wrByy1q_2QhC22450=/1024x629/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2F20201018ags131_1603022762.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Warga melintasi mural ajakan mematuhi protokol kesehatan Covid-19 di kolong jalan layang Rawa Panjang, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (18/10/2020).

BEKASI, KOMPAS β€” Lonjakan kasus Covid-19 di Kota Bekasi, Jawa Barat, bergeser dari kluster keluarga ke penularan lokal dan antardaerah. Faktor kedisiplinan menerapkan protokol kesehatan Covid-19 menjadi catatan khusus.

Data Satuan Tugas Covid-19 Kota Bekasi, pada Senin (19/10/2020), menunjukkan akumulasi kasus korona mencapai 5.515 kasus. Rinciannya, 4.913 kasus sembuh, 468 kasus masih dirawat atau isolasi mandiri, dan 134 kasus meninggal.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan