logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊLayanan Transjakarta Terganggu...
Iklan

Layanan Transjakarta Terganggu Hujan

Hujan dan genangan masih melanda Jakarta. Layanan bus Transjakarta pun terganggu. Simak daftar koridor Transjakatta yang terdampak agar bisa siapkan antisipasi pergerakan sore ini.

Oleh
Helena F Nababan
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Zf97AQgRQrB9cMno152x1W3qHOU=/1024x580/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F39833278-e217-4da8-af15-7cebaf9c862b_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI JAYAKARNA

Mesin pompa dioperasikan untuk menyedot genangan di Jalan Gunung Sahari, Jakarta Pusat,Jumat (24/1/2020). Hujan yang turun merata sejak pagi menyebabkan genangan di sejumlah kawasan di Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS -- Hujan deras yang mengguyur Jakarta, Jumat (24/01/2020) mulai pagi hari hingga siang ini membuat layanan angkutan umum Transjakarta terganggu. Sejumlah rute ada yang dialihkan, sejumlah rute lainnya dialihkan.

Nadia Diposanjoyo, Kepala Divisi Sekretaris Korporasi dan Humas

Editor:
nelitriana
Bagikan