logo Kompas.id
MetropolitanKopi Gratis dari Perempuan...
Iklan

Kopi Gratis dari Perempuan ”Barista”

Oleh
DD09
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hEORL864xW4b7Qm2P2QitoJeE0c=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180421_124019.jpg
M PASCHALIA JUDITH J UNTUK KOMPAS

Siti Rodiah (20), barista yang meracik kopi di Lapak Ngopi Papacul, Tanjung Duren, Jakarta Barat. Dia merupakan salah satu dari 20 perempuan barista dalam acara ”Ngopi Bareng Kartini” di Stasiun Jakarta Kota, Sabtu (21/4/2018)

Seorang penumpang kereta rangkaian listrik (KRL) mengambil gelas putih yang berisi kopi lalu menyeruputnya. Gelas-gelas kopi itu ditawarkan di dalam Stasiun Jakarta Kota dan dibuat oleh perempuan barista.

Dalam rangka menyemarakkan Hari Kartini, 20 perempuan barista atau peracik kopi dari berbagai penjuru Pulau Jawa berkumpul di dalam acara ”Ngopi Bareng Kartini”, Sabtu (21/4/2018). Barista paling jauh datang dari Surabaya.

Editor:
Bagikan