logo Kompas.id
β€Ί
Lembagaβ€ΊUniversitas Nusa Cendana
Iklan

Universitas Nusa Cendana

Oleh
Slamet JP
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4ydJskffZ48IIdOy9yFiIvuj5jI=/1024x1024/https%3A%2F%2Fkompaspedia.kompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2Flogo_Universitas-Nusa-Cendana.png

Universitas Nusa Cendana merupakan Perguruan Tinggi Negeri di Nusa Tenggara Timur. Kampus ini berdiri pada 1 September 1962 karena dorongan kebutuhan dari tokoh masyarakat dan para pendahulu bangsa di NTT saat itu. Kampus yang memiliki sembilan fakultas ini terakreditasi institusi dengan peringkat B.

https://cdn-assetd.kompas.id/4WiiUrD2UoUN2V9nz2TQdfed1UM=/1024x492/https%3A%2F%2Fkompaspedia.kompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2Ffoto_Universitas-Nusa-Cendana.jpg
Editor:
Slamet JP
Bagikan