logo Kompas.id
InternasionalHuawei Pura 70 Ultra, Simbol...
Iklan

Huawei Pura 70 Ultra, Simbol Perlawanan China terhadap Pembatasan Teknologi AS

Pura 70 Ultra jadi produk ”flagship” Huawei, perusahaan teknologi China. Produk ini bukti swasembada teknologi mereka.

Oleh
MAHDI MUHAMMAD
· 1 menit baca
Seorang konsumen berdiri di depan sebuah toko resmi Huawei di Beijing, 25 September 2023. Akhir April 2024, Huawei meluncurkan Huawei Pura 70 Ultra yang dikembangkan menggunakan berbagai komponen semikonduktor buatan dalam negeri.
AP PHOTO/ANDY WONG

Seorang konsumen berdiri di depan sebuah toko resmi Huawei di Beijing, 25 September 2023. Akhir April 2024, Huawei meluncurkan Huawei Pura 70 Ultra yang dikembangkan menggunakan berbagai komponen semikonduktor buatan dalam negeri.

Hanya dalam kurun waktu dua pekan setelah peluncurannya pada akhir April 2024, ponsel pintar terbaru besutan Huawei, Huawei Pura 70 Ultra, laku bak kacang goreng. Dua variannya, Huawei Pura 70 dan Huawei Pura 70 Pro, sudah ludes dipesan.

Kondisi itu membuat manajemen Huawei melalui laman resminya mengumumkan percepatan proses produksi agar konsumen bisa segera memiliki Pura di gerai-gerai resmi di seluruh dunia.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan