Iklan
kilas kawat sedunia
Kambing ”Berteriak” Minta Tolong
Polisi menerima telepon yang menyebut ada warga yang berteriak minta tolong. Dua petugas mendatangi lokasi dan mendapat kejutan di sana.

Enid
Departemen Kepolisian Enid di Negara Bagian Oklahoma, Amerika Serikat, menerima sebuah telepon dari warga yang mendengar teriakan minta tolong dari seseorang, Kamis (11/5/2023). Diduga teriakan itu berasal dari seorang laki-laki. Untuk memeriksa situasi di lapangan, departemen itu kemudian mengutus dua petugas untuk memeriksanya dan menyelamatkan atau memberikan pertolongan pertama apabila dibutuhkan.
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 4 dengan judul "Enid".
Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.