logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊObyek Tak Dikenal Beterbangan ...
Iklan

Obyek Tak Dikenal Beterbangan di Atas AS-Kanada, Empat Ditembak Jatuh

Militer AS kembali menembak jatuh obyek tidak dikenal keempat yang ketahuan melayang dan berkelana di wilayah udara AS dan Kanada. Dalam delapan hari terakhir, sudah ada empat obyek tak dikenal yang ditembak jatuh.

Oleh
LUKI AULIA
Β· 1 menit baca

Sebuah balon melayang di atas wilayah Billings, Montana, AS, 1 Februari 2023. Balon itu ditembak jatuh oleh jet tempur AS setelah dinyatakan bagian dari misi pengintaian China. Beijing membantah klaim tersebut.
AP/LARRY MAYER

Sebuah balon melayang di atas wilayah Billings, Montana, AS, 1 Februari 2023. Balon itu ditembak jatuh oleh jet tempur AS setelah dinyatakan bagian dari misi pengintaian China. Beijing membantah klaim tersebut.

WASHINGTON, SENIN β€” Belum juga misteri balon pengintai dari China terpecahkan, pesawat tempur F-16 milik Amerika Serikat pada hari Minggu (12/2/2023) kembali menembak jatuh obyek tidak dikenal di atas Danau Huron, perbatasan antara Amerika Serikat dan Kanada. Dalam satu pekan terakhir ini, sudah ada empat obyek terbang tidak dikenal atau UFO yang ditembak jatuh AS atas perintah Presiden Joe Biden.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan