logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊTertatih-tatih, Covax Akhirnya...
Iklan

Tertatih-tatih, Covax Akhirnya Bisa Mengantar 1 Miliar Dosis Vaksin Covid-19

Dua tahun pandemi Covid-19 berjalan, egoisme masih menjadi momok bagi keadilan vaksin.

Oleh
LARASWATI ARIADNE ANWAR
Β· 1 menit baca
Kedatangan 3,8 juta dosis vaksin AstraZeneca yang didapatkan dari kerja sama multilateral dengan fasilitas Covax di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Senin (26/4/2021).
Kompas/Deonisia Arlinta

Kedatangan 3,8 juta dosis vaksin AstraZeneca yang didapatkan dari kerja sama multilateral dengan fasilitas Covax di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Senin (26/4/2021).

GENEVA, MINGGU β€” Skema distribusi vaksin di bawah Perserikatan Bangsa-Bangsa, Covax, berjuang selama hampir dua tahun untuk memenuhi kebutuhan vaksin Covid-19 bagi 91 negara berkembang ataupun miskin di dunia. Target awal Covax bisa mengirim 2 miliar dosis vaksin pada akhir 2021. Kenyataannya, baru pada akhir pekan lalu Covax mampu mengirim 1 miliar dosis.

”Masalah ada dari tahap awal, yaitu penyediaan vaksin, logistik pengantaran, distribusi di negara tujuan, dan sistem vaksinasi nasional,” kata Seth Berkley, Ketua Aliansi Vaksin dan Imunisasi Global (GAVI), lembaga yang mengelola Covax, di Geneva, Swiss, Minggu (23/1/2022).

Editor:
FRANSISCA ROMANA
Bagikan