logo Kompas.id
InternasionalAnak-anak dan Remaja Dunia...
Iklan

Anak-anak dan Remaja Dunia Hadapi Risiko ”Bencana Generasi”

Jutaan anak dan remaja kehilangan pendidikan karena karantina dan pembatasan selama pandemi Covid-19. Kondisi itu bisa memperburuk kesehatan mental dan fisik anak.

Oleh
Pascal S Bin Saju
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qPVpqINhaI8sEYAX_O8LgIzjJuY=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2FTAIWAN-POPULATION-SOCIAL_96528046_1622696577.jpg
SAM YEH/AFP

Dalam foto yang diambil pada 26 Januari 2021, tampak anak-anak sedang diajari guru mereka di sebuah sekolah taman kanak-kanak di Taipei, Taiwan.

AMSTERDAM, KAMIS — Pandemi Covid-19 sangat memengaruhi hak-hak anak dan remaja di seluruh dunia. Mereka menghadapi risiko ”bencana generasi” dengan dampak jangka panjang jika setiap pemerintah negara-negara yang dilanda Covid-19 tidak segera bertindak.

Organisasi nirlaba KidsRights di Belanda, seperti dilaporkan AFP pada Kamis (3/6/2021), mengatakan, jutaan anak dan remaja telah kehilangan pendidikan karena karantina dan pembatasan selama pandemi Covid-19. Dikatakan, akan ada dampak jangka panjang dalam hal kesehatan fisik dan mental anak-anak.

Editor:
Fransisca Romana
Bagikan