logo Kompas.id
โ€บ
Internasionalโ€บRusia dan China Hadang Laporan...
Iklan

Rusia dan China Hadang Laporan Resmi Panel Ahli Libya PBB

Banyak delegasi yang meminta laporan sementara dari panel ahli dipublikasikan. Langkah yang akan menciptakan transparansi yang dibutuhkan.

Oleh
Mahdi Muhammad
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/p0fKYHOO61ibWDUFgS04r3oPJ3Y=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F77639775_1555256664.jpg
AFP/MAHMUD TURKIA

Asap dan debu membubung tak jauh dari sebuah tank dan kendaraan bersenjata milik pasukan yang setia kepada Pemerintah Kesepakatan Nasional (GNA) Libya. Serangan udara itu terjadi pada Jumat (12/4/2019) saat bentrokan di pinggiran Wadi Rabie, sekitar 30 kilometer selatan ibu kota Tripoli.

NEW YORK, SABTU โ€” Rusia dan China memblokir rilis resmi laporan para ahli Perserikatan Bangsa-Bangsa yang berisi pelanggaran-pelanggaran para pihak, termasuk Rusia, atas embargo senjata PBB. Jerman menyatakan akan membawa masalah itu ke Dewan Keamanan PBB.

โ€Banyak delegasi yang meminta laporan sementara dari panel ahli dipublikasikan. Langkah yang akan menciptakan transparansi yang dibutuhkan,โ€ kata Wakil Duta Besar Jerman untuk PBB Gunter Stautter, Jumat (25/9/2020) waktu setempat atau Sabtu (26/9) WIB.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan