logo Kompas.id
β€Ί
Humanioraβ€ΊKurangi Penggunaan Ponsel Satu...
Iklan

Kurangi Penggunaan Ponsel Satu Jam Sehari Bisa Tingkatkan Produktivitas Kerja

Mengurangi waktu penggunaan ponsel selama satu jam dan beraktivitas fisik dapat meningkatkan produktivitas kerja.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
Β· 1 menit baca
Telepon pintar sebagai kamera
RAWPIXEL

Telepon pintar sebagai kamera

JAKARTA, KOMPAS β€” Studi terbaru oleh peneliti dari Ruhr University Bochum, Jerman, mengungkap, mengurangi waktu penggunaan ponsel pintar setidaknya selama satu jam sehari bisa meningkatkan produktivitas kerja karyawan. Membatasi penggunaan ponsel diketahui tidak hanya dapat meningkatkan kesehatan mental pekerja, tetapi juga menjaga keseimbangan hidup karyawan.

Studi tersebut dilakukan pada sejumlah peserta dari berbagai profesi. Sebagian peserta penelitian tersebut diminta untuk mengurangi penggunaan ponsel pintar pribadi selama satu jam sehari selama satu minggu. Selain itu, sebagian peserta diminta untuk meningkatkan aktivitas fisik harian selama 30 menit tanpa harus mengurangi penggunaan ponsel.

Editor:
ADHITYA RAMADHAN
Bagikan