logo Kompas.id
โ€บ
Humanioraโ€บTiada Kata Terlambat untuk...
Iklan

Kesehatan

Tiada Kata Terlambat untuk Berhenti Merokok

Berhenti merokok terbukti efektif meningkatkan angka harapan hidup secara signifikan.

Oleh
AHMAD ARIF
ยท 1 menit baca
Salah satu lukisan yang ditampilkan dalam pameran Breathless: Hilangkan Asap, Inspirasi Datang Tanpa Batas di Perpustakaan Nasional, Jakarta, Rabu (3/1/2024). Mengusung tema antirokok, pameran ini menampilkan puluhan lukisan karya anak-anak panti asuhan dengan bimbingan seniman profesional.
KOMPAS/ADRYAN YOGA PARAMADWYA

Salah satu lukisan yang ditampilkan dalam pameran Breathless: Hilangkan Asap, Inspirasi Datang Tanpa Batas di Perpustakaan Nasional, Jakarta, Rabu (3/1/2024). Mengusung tema antirokok, pameran ini menampilkan puluhan lukisan karya anak-anak panti asuhan dengan bimbingan seniman profesional.

JAKARTA, KOMPAS โ€” Perokok usia 40 hingga 79 tahun memiliki risiko kematian hampir tiga kali lipat dibandingkan dengan mereka yang tidak pernah merokok. Artinya, rata-rata mereka kehilangan 12 hingga 13 tahun kehidupan. Sebaliknya, berhenti merokok terbukti efektif dalam mengurangi risiko kematian, dan orang-orang dapat memperoleh manfaatnya dengan sangat cepat.

Sebuah studi yang dilakukan oleh para peneliti Universitas Toronto di Unity Health Toronto ini diterbitkan di jurnal NEJM Evidence pada Kamis (8/2/2024). Eo Rin Cho, dari Centre for Global Health Research, Unity Health, and Dalla Lana School of Public Health, Toronto, menjadi penulis pertama kajian.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...
Memuat data...