logo Kompas.id
β€Ί
Humanioraβ€ΊASEAN Melawan Perdagangan...
Iklan

ASEAN Melawan Perdagangan Orang secara Kolektif

Isu pekerja migran dan kasus perdagangan orang turut dibahas dalam Sidang ASCC. Negara-negara ASEAN perlu memperkuat kerja sama untuk menghadapi kejahatan transnasional itu.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
Β· 1 menit baca
Para delegasi yang menghadiri ASEAN Socio Cultural Community (ASCC) ke-29 berfoto di depan patung Wisnu di Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana, Bali, Senin (8/5/2023).
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Para delegasi yang menghadiri ASEAN Socio Cultural Community (ASCC) ke-29 berfoto di depan patung Wisnu di Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana, Bali, Senin (8/5/2023).

DENPASAR, KOMPAS β€” Kasus perdagangan orang yang menimpa pekerja migran di kawasan Asia Tenggara semakin marak terjadi. Negara-negara ASEAN didorong melawan kejahatan lintas negara ini secara kolektif sehingga dampaknya lebih efektif dan kasusnya tidak terus berulang.

Isu pekerja migran dan kasus perdagangan orang turut dibahas dalam Sidang ASEAN Socio Cultural Community (ASCC) ke-29 di Nusa Dua, Bali, Senin (8/5/2023). Negara-negara ASEAN perlu memperkuat kerja sama untuk menghadapi kejahatan transnasional itu.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan