Iklan
Kebinekaan
Moderasi Beragama Kunci Keutuhan Bangsa
Saat menerima secara virtual jajaran panitia acara perayaan hari suci Nyepi, Dharmasanti Nasional, Wapres Ma’ruf Amin menekankan pentingnya moderasi beragama.

Wakil Presiden Maruf Amin di Jakarta, Jumat (8/4/2022).
JAKARTA, KOMPAS — Ketika menerima pengurus perayaan Dharmasanti Nasional, Wakil Presiden Ma’ruf Amin menekankan tentang pentingnya moderasi beragama sebagai kunci menjaga keutuhan bangsa.
Dalam pertemuan tersebut, pengurus Persatuan Hindu Dharma Indonesia (PHDI) juga menyatakan dukungannya terhadap program-program pemerintah, termasuk siap menyukseskan gelaran G20 yang akan diselenggarakan di Bali.
Terjadi galat saat memproses permintaan.