logo Kompas.id
β€Ί
Gaya Hidupβ€ΊBYD Ancang-ancang Rilis Dua...
Iklan

BYD Ancang-ancang Rilis Dua Varian Dolphin

Build Your Dream Company Limited tengah memasuki tahap sosialisasi Dolphin. Mobil itu berkapasitas lima orang.

Oleh
DWI BAYU RADIUS
Β· 1 menit baca
Deretan mobil listrik BYD Dolphin diparkir di sela <i>media test drive </i>saat para pesertanya singgah di Bogor, Jawa Barat, Selasa (23/1/2024).
KOMPAS/DWI BAYU RADIUS

Deretan mobil listrik BYD Dolphin diparkir di sela media test drive saat para pesertanya singgah di Bogor, Jawa Barat, Selasa (23/1/2024).

JAKARTA, KOMPAS β€” Build Your Dream Company Limited atau BYD berancang-ancang merilis dua varian BYD Dolphin, yakni Dynamic Standard dan Premium Extended. Mobil listrik bertipe compact electrichatchback tersebut mengandalkan durabilitas baterai yang tergolong tahan lama.

President Director PT BYD Motor Indonesia Eagle Zhao mengawali sosialisasi kendaraan itu dengan media test drive. Para peserta mengendarai BYD Dolphin Premium Extended dengan rute Jakarta, Bogor, dan Tangerang yang menempuh jarak sekitar 130 kilometer (km).

Editor:
DAHONO FITRIANTO
Bagikan