logo Kompas.id
โ€บ
Gaya Hidupโ€บHonda Berupaya Pertahankan...
Iklan

Honda Berupaya Pertahankan Tren Peningkatan Penjualan melalui IIMS 2021

Berfokus pada penjualan, begitulah keikutsertaan Honda dalam ajang IIMS 2021 yang berlangsung secara daring maupun luring di JIExpo Kemayoran, Jakarta, 15-25 April 2021. Honda ingin menjaga momentum kenaikan penjualan.

Oleh
Stefanus Osa Triyatna
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1g5a3SgbXQp_oE24Zqjm5gKXkWQ=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2F20210416ED1_IIMS2028_1618579804.jpg
KOMPAS/EDDY HASBY

Stan pamer Honda di Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2021 di Hall D Jakarta International Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (15/4/2021).

Honda lebih berfokus untuk mendongkrak penjualannya, setelah tahun 2020 ikut terkena dampak penurunan penjualan di pasar otomotif nasional akibat pandemi Covid-19.

[/caption]

JAKARTA, KOMPAS โ€” Honda berupaya mempertahankan tren penjualan yang terus meningkat dengan menampilkan seluruh jajaran produknya yang mendapatkan relaksasi Pajak Penjualan Barang Mewah di Indonesia International Motor Show 2021 yang digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta, 15-25 April 2021.

Editor:
dahonofitrianto
Bagikan