Pj Wali Kota Sabang Andri Nourman (kiri) menyalakan obor api PON XXI setelah menerima api dari Camat Sukajaya Syahrial (kanan) yang diambil dari Gunung Merapi Jaboi, Kota Sabang, Aceh, Selasa (27/8/2024). PON XXI/PON ACEH-SUMUT 2024) adalah penyelenggaraan ke-21 dari Pekan Olahraga Nasional (PON). PON XXI ini menandai pertama kalinya PON diselenggarakan oleh dua provinsi sekaligus.
KHALIS SURRY