Foto udara Taman Sungai Kendal di Kelurahan Rorotan, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, Sabtu (29/6/2024). Selain menjadi tempat bermain, taman yang dikelola Dinas Pertamanan dan Hutan Kota Provinsi DKI Jakarta ini juga menjadi tempat berolahraga.
KOMPAS/AGUS SUSANTO