Warga Tengger menembus kabut saat akan melarung sesaji ke kawah Gunung Bromo saat pelaksanaan Yadnya Kasada di Desa Ngadisari, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, Kamis (16/6/2022). Perayaan dilakukan setahun sekali pada hari ke-14 Bulan Kasada sesuaii penanggalan tradisonal Tengger.
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA