logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บTren Klaim Jaminan Hari Tua...
Iklan

Tren Klaim Jaminan Hari Tua karena Pekerja Mengundurkan Diri Terus Naik

Tingginya rasio pencairan dini dana JHT menunjukkan situasi ekonomi nasional sedang tidak baik-baik saja.

Oleh
MEDIANA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lkSdwTOkCDU6fdF7Eg6MYt72EN0=/1024x648/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2022%2F02%2F23%2Fe1ad5fca-1df4-4424-9a5b-e2cda8640f58_jpg.jpg

Massa buruh dari Kongres Aliansi Serikat Buruh Indonesia (KASBI) mengatur barisan saat akan memulai unjuk rasa di depan Kantor Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker), Jakarta, Rabu (23/2/2022). Mereka menuntut pencabutan Permenaker No 2 Tahun 2022 tentang Tata Cara dan Persyaratan Pembayaran Manfaat Jaminan Hari Tua (JHT) dan permberlakuan kembali Permenaker Nomor 19 Tahun 2015.

JAKARTA, KOMPASโ€Šโ€”โ€ŠRasio pencairan dini dana jaminan hari tua atau JHT cenderung lebih tinggi dibandingkan ketika masa program selesai. Pencairan dana dini tersebut kebanyakan dilakukan oleh pekerja yang mengundurkan diri yang diduga untuk memenuhi kebutuhan darurat.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan