logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊUnilever Andalkan Inovasi...
Iklan

Unilever Andalkan Inovasi Produk untuk Kembali Rebut Pangsa Pasar

Strategi ini antara lain bertujuan untuk mengembalikan pangsa pasar yang pernah turun pada Oktober 2023.

Oleh
ERIKA KURNIA
Β· 1 menit baca
Tampak depan minimarket produk Unilever di Ghra Unilever di Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (20/6/2024).
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Tampak depan minimarket produk Unilever di Ghra Unilever di Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (20/6/2024).

TANGERANG, KOMPAS β€” Produsen barang konsumer PT Unilever Indonesia Tbk terus berencana meningkatkan inovasi pada produk-produk unggulannya di tahun 2024. Strategi ini antara lain bertujuan untuk mengembalikan pangsa pasar yang sempat turun agar dapat berkembang lebih lanjut.

Hal ini dipaparkan dalam acara Paparan Publik dan Rapat Umum Pemegang Saham di kantor mereka di kawasan BSD, Tangerang, Banten, Kamis (20/6/2024). Pemaparan rencana bisnis ini menjadi salah satu agenda, selain pengumuman total dividen untuk tahun buku 2023 sebesar Rp 5,34 triliun atau Rp 140 per saham, dan pengumuman perampingan komposisi direksi untuk mempercepat inovasi dan pengambilan keputusan.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan