logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บMencetak Pelajar (Menjadi)...
Iklan

Mencetak Pelajar (Menjadi) Eksportir

Gerakan mencetak 500.000 eksportir baru tak hanya menyasar pelaku UKM, tetapi juga pelajar RI di dalam dan luar negeri.

Oleh
HENDRIYO WIDI
ยท 0 menit baca
Beragam makanan produk usaha kecil dan menengah (UKM) ditawarkan dalam pameran Indonesia Halal Business and Food Expo 2014 di Jakarta Convention Center, Jumat (19/12/2014).
KOMPAS/IWAN SETIYAWAN

Beragam makanan produk usaha kecil dan menengah (UKM) ditawarkan dalam pameran Indonesia Halal Business and Food Expo 2014 di Jakarta Convention Center, Jumat (19/12/2014).

Gerakan mencetak 500.000 eksportir baru Indonesia hingga 2030 terus bergulir. โ€Mesinโ€ penggeraknya terus bermunculan, seperti Sekolah Ekspor dan Komunitas Bisa Ekspor yang dirintis sejak 2020. Sasarannya kini tidak hanya pelaku usaha kecil dan menengah, tetapi juga pelajar Indonesia di dalam maupun luar negeri.

Upaya tersebut dalam rangka menggapai target peningkatan ekspor menuju Indonesia Emas 2045. Pada 2045, ekspor nonmigas Indonesia diharapkan bisa mencapai 900 miliar dollar AS atau tumbuh dari 1,2 persen pada 2022 menjadi 2,2 persen.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan