logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊCristiano Ronaldo dan Industri...
Iklan

Cristiano Ronaldo dan Industri Manufaktur Tanah Air

Industri manufaktur masih di bawah potensinya. Tanpa akselerasi, industri ini tak akan mampu membawa Indonesia maju.

Oleh
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA
Β· 1 menit baca
Kegiatan perakitan barang elektronik dalam negeri di PT Adi Pratama Indonesia yang memiliki pabrik di Jalan Raya Curug, Kabupaten Tangerang, Jumat (1/12/2023). Pabrik ini memproduksi televisi, laptop, kamera pemantau, dan berbagai jenis barang elektronik lainnya dengan merek SPC.
KOMPAS/BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA

Kegiatan perakitan barang elektronik dalam negeri di PT Adi Pratama Indonesia yang memiliki pabrik di Jalan Raya Curug, Kabupaten Tangerang, Jumat (1/12/2023). Pabrik ini memproduksi televisi, laptop, kamera pemantau, dan berbagai jenis barang elektronik lainnya dengan merek SPC.

Apa yang terjadi dengan industri manufaktur Indonesia selama bertahun-tahun barangkali bisa dianalogikan dengan Cristiano Ronaldo setelah tidak lagi bermain di Real Madrid. Kok, bisa? Apa maksudnya?

Baiklah kita mulai dulu dari Ronaldo. Pada pertengahan 2021, pelatih sepak bola kawakan Eropa, Jose Mourinho, menyindir klub sepak bola Italia, Juventus, yang tidak mampu mengoptimalkan keberadaan Ronaldo di tim untuk mencapai prestasi tertinggi di Eropa. Juventus dengan Ronaldo di tim saat itu gagal menyabet trofi Liga Champions Eropa.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan