logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊPejalan Kaki di Indonesia...
Iklan

Pejalan Kaki di Indonesia Belum Jadi Prioritas

Hak pejalan kaki Indonesia belum diprioritaskan. Padahal, hierarki tertinggi transportasi disematkan pada mereka.

Oleh
YOSEPHA DEBRINA RATIH PUSPARISA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cbZMaTPnt_STe_kV-HhwLsLj3TQ=/1024x683/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F01%2F04%2F1fc03e5d-c61e-4cbf-9068-0b2ada678c15_jpg.jpg

Suasana di trotoar jalan Margonda Raya, Depok, Rabu (4/1/2023). Sepeda motor banyak parkir di atas trotoar tersebut. Bahkan, motor leluasa naik ke trotoar karena tiang penghalang atau bollard dapat dilalui.

JAKARTA, KOMPAS – Keselamatan pejalan kaki belum menjadi prioritas para pengemudi di Indonesia. Berkaca dari Jepang, standardisasi kurikulum pelajaran perlu dilakukan untuk menciptakan budaya aman berkendara.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan