logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊKinerja Emiten Berbagai Sektor...
Iklan

Kinerja Emiten Berbagai Sektor Membaik

Kinerja sejumlah emiten sepanjang 2022 lebih baik dibandingkan periode 2021. Selain faktor tingginya harga komoditas, aktivitas ekonomi secara keseluruhan mulai pulih dari pandemi.

Oleh
ANASTASIA JOICE TAURIS SANTI
Β· 0 menit baca
Siswa siswi TK melakukan kunjungan ke Main Hall Bursa Efek Indonesia (BEI), di Jakarta, Senin (30/1/2023). Kegiatan edukasi tersebut bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mengenai keuangan dan investasi di pasar modal sejak dini.
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO (TOK)

Siswa siswi TK melakukan kunjungan ke Main Hall Bursa Efek Indonesia (BEI), di Jakarta, Senin (30/1/2023). Kegiatan edukasi tersebut bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mengenai keuangan dan investasi di pasar modal sejak dini.

JAKARTA, KOMPAS β€” Emiten dari berbagai sektor industri sudah melaporkan kinerja sepanjang tahun 2022. Sebagian besar melaporkan ada kenaikan kinerja dibandingkan dengan tahun 2021.

Emiten batubara, PT Bukit Asam Tbk, sepanjang 2022 membukukan pertumbuhan pendapatan sebesar 45,75 persen. Laba bersih pun bertambah sebesar 58 persen secara tahunan. Dalam laporan keuangan yang dipublikasikan pada Kamis (2/3/2023), laba yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk naik dari Rp 7,9 triliun menjadi Rp 12,56 triliun pada 2022.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan