Komoditas
Harga CPO Tahun Ini Masih Rentan Bergejolak
Harga rata-rata tahunan CPO global pada 2023 diperkirakan 891 dollar AS per ton. Harga CPO global masih rentan bergejolak, sehingga perlu diantisipasi dampaknya jika harganya jauh di atas 1.000-1.200 dollar AS per ton.
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2019%2F11%2F04%2F11ec7279-0d69-4ed9-abd5-4eb9650cea00_jpg.jpg)
Ekspor minyak kelapa sawit mentah (CPO) PT Perkebunan Nusantara III di Pelabuhan Dumai, Riau pada (23/9/2018)
JAKARTA, KOMPAS - Harga minyak kelapa sawit mentah atau CPO pada tahun ini diperkirakan masih bergejolak. Kendati begitu, prospek harganya masih relatif tinggi dibandingkan tahun 2019, sehingga masih mampu menopang kinerja ekspor Indonesia.
Di sisi lain, Pemerintah Indonesia mengurangi rasio pengali ekspor CPO dan tiga produk turunannya atas realisasi pemenuhan kewajiban memasok kebutuhan pasar domestik (DMO). Hal itu bertujuan untuk menjaga stok minyak goreng sawit di dalam negeri, terutama saat Ramadhan-Lebaran 2023.
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 9 dengan judul "Harga CPO Tahun Ini Masih Rentan Bergejolak".
Baca Epaper Kompas