logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊKBRI Belanda Dukung LPDB-KUMKM...
Iklan

KBRI Belanda Dukung LPDB-KUMKM Perkuat Ekosistem Bisnis Koperasi dan Petani

Kedutaan Besar RI di Belanda mendukung kolaborasi LPDB-KUMKM dengan PUM Netherlands Senior Experts untuk pengembangan ekonomi berbasis kluster. Kerja sama serupa didorong guna meningkatkan kualitas produk pertanian.

Oleh
STEFANUS OSA TRIYATNA
Β· 1 menit baca
Petani membajak sawah di Desa Tegalgondo, Kecamatan Wonosari, Klaten, Jawa Tengah, Senin (10/2/2020).
KOMPAS/ERWIN EDHI PRASETYA

Petani membajak sawah di Desa Tegalgondo, Kecamatan Wonosari, Klaten, Jawa Tengah, Senin (10/2/2020).

JAKARTA, KOMPAS β€” Pengembangan sumber daya manusia, khususnya pelaku koperasi dan UMKM, menjadi hal yang terus diperkuat oleh Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi, Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah atau LPDB-KUMKM melalui program pendampingan.

Direktur Utama LPDB-KUMKM Supomo membeberkan program pendampingan kepada koperasi dan UMKM dalam kunjungan LPDB-KUMKM di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Den Haag, Belanda, beberapa hari lalu.

Editor:
Bagikan