logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊDigitalisasi Sektor Keuangan...
Iklan

Digitalisasi Sektor Keuangan Pacu Pertumbuhan Ekonomi

Pandemi Covid-19 menuntut masyarakat untuk beradaptasi pada layanan digital, termasuk di sektor perbankan. Fenomena itu diyakini terus berkembang sehingga turut mendukung pertumbuhan ekonomi.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
Β· 1 menit baca
Nasabah antre untuk melakukan aktivitas perbankan di kantor cabang Plaza Mandiri, Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Selasa (17/3/2020). Aktivitas perbankan masih berjalan normal walaupun ada imbauan bekerja dari rumah terkait pandemi virus korona.
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO (TOK)

Nasabah antre untuk melakukan aktivitas perbankan di kantor cabang Plaza Mandiri, Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Selasa (17/3/2020). Aktivitas perbankan masih berjalan normal walaupun ada imbauan bekerja dari rumah terkait pandemi virus korona.

JAKARTA, KOMPAS β€” Pandemi Covid-19 menuntut masyarakat untuk beradaptasi pada layanan digital, termasuk di sektor perbankan. Fenomena tersebut pun diyakini terus berkembang sehingga turut mendukung pertumbuhan ekonomi.

Direktur Treasury & International Banking Bank Mandiri Panji Irawan dalam telekonferensi pers Mandiri Investment Forum 2022, Selasa (25/1/2022), mengatakan, pandemi Covid-19 mempercepat proses digitalisasi. Pada 2020-2021, misalnya, proses pembuatan rekening yang dilakukan secara digital terus berkembang.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan