logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊRumah Bersubsidi Masih...
Iklan

Rumah Bersubsidi Masih Diminati Selama Pandemi Covid-19

Pengembang perumahan sederhana dan bersubsidi di kawasan pinggiran Jakarta masih mampu menjual banyak unit rumah yang ditawarkan. Rumah bersubsidi masih diminati pembeli di tengah pandemi Covid-19.

Oleh
Madina Nusrat
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/frE-6rH5vKtf9gIARxDVMHX-i58=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2F20201110_130642_1605004416.jpg
KOMPAS/MADINA NUSRAT

Rumah sederhana dan bersubsidi menjadi unit utama yang dipasarkan perumahan The Leaf, Desa Cibunar, Kecamatan Parung Panjang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, seperti tampak pada Selasa (10/11/2020).

BOGOR, KOMPAS β€” Meski sebagian besar masyarakat mengalami kesulitan ekonomi selama pandemi Covid-19, minat mereka untuk membeli rumah sederhana dan bersubsidi masih tinggi. Bahkan, rumah komersial pun masih diminati meski mengalami penurunan penjualan selama pandemi.

Pengembang perumahan sederhana dan bersubsidi di kawasan pinggiran Jakarta masih mampu menjual banyak unit rumah yang ditawarkan. Di Parung Panjang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, contohnya, masih banyak konsumen yang membeli baik rumah sederhana dan bersubsidi maupun rumah komersial.

Editor:
khaerudin
Bagikan