Foto dari udara alat berat yang sedang dioperasikan untuk meratakan tanah untuk akses keluar tol pada proyek Jalan Tol Cibitung-Cilincing (JTCC) di Desa Srimahi, Kecamatan Tambun Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (16/7/2020). Jalan Tol Cibitung-Cilincing sepanjang 34,8 kilometer ini diharapkan dapat mengurangi beban angkutan barang di ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek.
Kompas/AGUS SUSANTO