logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บStimulus demi Stabilitas...
Iklan

Stimulus demi Stabilitas Ekonomi

Nilai tukar rupiah dijaga stabil karena diperlukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi. Oleh karena itu, Bank Indonesia memastikan stimulus dikeluarkan untuk menjaga stabilitas ekonomi.

Oleh
DIMAS WARADITYA NUGRAHA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/brj48LBMMlDvfgkD8BfKxFxBzV4=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F2b79067e-0c47-415c-ace4-844057479cf2_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Petugas โ€tellerโ€ mengenakan masker, sarung tangan, dan berada di balik pembatas kaca siap melayani pembukaan rekening tabungan bagi pengemudi ojek daring Gojek di Bank BNI Syariah Cabang Fatmawati, Jakarta Selatan, Jumat (3/4/2020). Program tabungan bagi pengemudi Gojek ini dilakukan dengan cara memotong secara otomatis deposit yang dimiliki pengemudi. Program ini diharapkan dapat meningkatkan inklusi keuangan sektor informal sekaligus meningkatkan kesejahteraan pengemudi ojek daring.

JAKARTA, KOMPAS โ€” Bank Sentral berupaya menjaga stabilitas ekonomi dan sistem keuangan. Oleh karena itu, kendati mempertahankan suku bunga acuan pada posisi 4,5 persen, Bank Indonesia juga memberi stimulus di berbagai sisi.

โ€Kami tegaskan kembali, BI memastikan berbagai โ€™jamuโ€™ kebijakan stimulus tetap diluncurkan dan diarahkan untuk memberi pelonggaran di sisi moneter,โ€ kata Gubernur BI Perry Warjiyo, Jumat (17/4/2020), di Jakarta.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan