logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊBulog Tak Lagi Pasok Bansos...
Iklan

Bulog Tak Lagi Pasok Bansos Rastra

Perum Bulog tidak lagi memasok beras untuk program bantuan sosial untuk masyarakat prasejahtera atau rastra mulai September 2019. Penghentian itu seiring perubahan mekanisme penyaluran bantuan yang sepenuhnya beralih ke program bantuan pangan non tunai atau BPNT.

Oleh
FERRY SANTOSO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0Dcqg4mQbhNTgACGI0pt5kpBXHI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20190523-bulog2_1565352984.jpg
Kompas

Ilustrasi

JAKARTA, KOMPAS - Perum Bulog tidak lagi memasok beras untuk program bantuan sosial untuk masyarakat prasejahtera atau rastra mulai September 2019. Penghentian itu seiring perubahan mekanisme penyaluran bantuan yang sepenuhnya beralih ke program bantuan pangan non tunai atau BPNT.

Direktur Operasional dan Pelayanan Publik Perum Bulog Tri Wahyudi di Jakarta, Senin (19/8/2019) menyatakan, berdasarkan hasil rapat koordinasi tingkat menteri, Bulog diputuskan tidak lagi memasok bansos rastra per akhir Agustus 2019.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan