logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊKondisi Ekonomi Pengaruhi...
Iklan

Kondisi Ekonomi Pengaruhi Kinerja

Oleh
Norbertus Arya Dwiangga Martiar
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/DUWcGFVbhCyHYPIs6SguLzzRce4=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20180827_122020.jpg
KOMPAS/NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR

Paparan semester I-2018 Asosiasi Asuransi Umum Indonesia, Senin (27/8/2018), di Jakarta. Tampak Direktur Eksekutif AAUI Dody AS Dalimunthe (tengah).

JAKARTA, KOMPAS-- Industri asuransi umum membukukan pertumbuhan pendapatan premi pada triwulan III-2018 sebesar 8,3 persen secara tahunan. Kondisi perekonomian yang mulai membaik berdampak pada perbaikan kinerja beberapa lini usaha asuransi.

Pendapatan premi asuransi umum per akhir triwulan III-2018 sebesar Rp 47,9 triliun. Sementara, klaim per triwulan III-2018 meningkat 1,5 persen menjadi Rp 20,1 triliun.

Editor:
Bagikan