Peserta pameran memperlihatkan kerja mesin produksi plastik dalam pameran Plastics & Rubber Indonesia 2018 di Jakarta International Expo Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (14/11/2018). Pameran yang lebih banyak menampilkan perkembangan teknologi mesin produksi plastik itu berlangsung hingga 17 November 2018.
KOMPAS/PRIYOMBODO