logo Kompas.id
β€Ί
Bebas Aksesβ€ΊMomentum Pendewasaan Beragama
Iklan

Momentum Pendewasaan Beragama

Agama memberikan peluang kepada pemeluknya berdialog dengan institusi kebenaran lainnya seperti sains. Menghadapi situasi seperti pandemi, respons normatif hanya berupa ajakan berdoa dan seruan moral saja tidak cukup.

Oleh
SYAMSUL ARIFIN
Β· 1 menit baca
-
Didie SW

-

Waktu bergerak begitu cepat dari 2021 ke 2022. Pada setiap pergan -tian tahun, mitologi Romawi Kuno diingat kembali. Januari, bulan pertama dalam kalender Masehi, terambil dari nama Dewa Janus, salah satu dewa menurut mitos Romawi Kuno. Dewa Janus bermuka dua. Yang satu menghadap ke belakang. Satunya lagi menghadap ke depan.

Wajah yang menghadap ke belakang berekspresi sedih dan muram. Sebaliknya, wajah yang menghadap ke depan, tampak tersenyum dan optimistis. Suasana kebatinan kita dalam memasuki tahun baru 2022, seperti gambaran mitologi Romawi Kuno itu.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan