banner

turbulensi sosial

Covid-19 telah menimbulkan kekacauan, keacakan dan ketakpastian dalam aneka skala. Memang, virus tak bisa dibasmi karena ia bagian historis keseimbangan alam. Tetapi, ia harus dilawan untuk meredam guncangan turbulensi.
Bagikan