pesawat buatan habibie dipajang di museum penerbangan
Pesawat N-250 Gatotkaca buatan Presiden ke-3 Republik Indonesia BJ Habibie akan dipajang di Museum Pusat TNI Angkatan Udara Dirgantara Mandala, Yogyakarta. Pesawat itu jadi saksi sejarah kemajuan penerbangan Indonesia.