banner

peringatan sumpah pemuda 2022

Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-94 di Kota Semarang, Jateng, diperingati dengan acara bertajuk Pancasila: Voice of Humanity. Dalam acara itu, para pelajar dan mahasiswa diingatkan kembali untuk memperkuat toleransi.
Bagikan