Toronto Raptors bersiap menggelar pesta sebagai juara NBA jika mampu mengalahkan Golden State Warriors pada laga Selasa (11/6/2019) pagi WIB di Scotia Bank Arena, Ontario, Kanada. Untuk mewujudkannya, para pemain Raptors akan bertarung habis-habisan guna memenangi laga final kelima.