banner

budiono

Perupa Hari Budiono asal Yogyakarta menghadirkan sejumlah karya lukis dan instalasi di Bentara Budaya Bali lewat pameran seni rupa bertajuk Memedi Sawah mulai Sabtu (2/3/2019). Sekitar 100 karya instalasi berbentuk orang-orangan sawah, dikenal di Bali sebagai lelakut, dihadirkan bersama 10 karya seni dua dimensi hingga sepekan ke depan. Aroma ketakutan yang kini menyebar di tahun politik harus dilawan bersama dengan tetap bahagia.
Bagikan