berita terbaru penambahan kasus covid-19 di jakarta
Pemprov DKI Jakarta memantau kasus positif di kluster perkantoran kembali naik dalam sepekan ini. Kenaikan terjadi pada perkantoran yang sudah menerima vaksin. Sejumlah pihak menyarankan pengetatan kembali.