Bakteri Kebal Antibiotik Bersarang di Daging Ayam Broiler
Penelusuran ”Kompas” di sejumlah peternakan ayam broiler di Jawa Barat sepanjang Mei hingga awal Juni 2021 menemukan, peternak terbiasa menggunakan antibiotik dalam jumlah besar dan tidak tepat.