Oleh
Kompas
Dua unit ruang kelas di SD Negeri 2 Ciarus, Desa Randegan, Kecamatan Wangon, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah hampir ambruk. Dua ruang yang sedianya digunakan untuk ruang kelas 1-2 dan kelas 3 itu rusak sejak 2018.
Editor
GREGORIUS MAGNUS FINESSO