Oleh
KOMPAS
Sepeda umumnya terbuat dari rangka besi, aluminium atau karbon. Namun, di Temanggung, Jawa Tengah, terdapat Sepedagi, rumah produksi sepeda dari rangka bambu. Permintaan pun meningkat tiga kali lipat selama pandemi.
Editor
Lucky Pransiska