Oleh
KOMPAS
Sejak dibuka kembali pada Mei 2020, lokasi wisata Kota Terlarang di China selalu ramai didatangi pengunjung. Pembukaan menandai berakhirnya penutupan Kota Terlarang akibat Covid-19 sejak Januari 2020.
Editor
Lucky Pransiska
Sejak dibuka kembali pada Mei 2020, lokasi wisata Kota Terlarang di China selalu ramai didatangi pengunjung. Pembukaan menandai berakhirnya penutupan Kota Terlarang akibat Covid-19 sejak Januari 2020.