Iklan
Konflik Terbuka AS-Iran Menguat
Semenjak revolusi Iran tahun 1979, Iran dan Amerika Serikat tampaknya sudah ditakdirkan menjadi musuh bebuyutan. Perbedaan ideologi dan visi antara Iran dan AS membuat kedua negara menjadi sulit mendapat titik temu.
Tewasnya tokoh militer Iran, Qassem Soleimani, oleh serangan rudal AS seolah membuka kotak terlarang, tindakan yang melampaui batas. Peristiwa itu memicu kemarahan Iran yang menempatkan AS dan sekutunya pada posisi berbahaya dan menyulut konflik terbuka.
Semenjak revolusi Iran tahun 1979, Iran dan Amerika Serikat tampaknya sudah ditakdirkan menjadi musuh bebuyutan. Perbedaan ideologi dan visi antara Iran dan AS membuat kedua negara menjadi sulit mendapat titik temu.