logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊBanjir di Kulawi Tak Lepas...
Iklan

Banjir di Kulawi Tak Lepas dari Penebangan Kayu Ilegal

Banjir bandang yang berulang di Desa Bolapapu, Kecamatan Kulawi, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, tak terlepas dari ulah penebangan kayu ilegal.

Oleh
VIDELIS JEMALI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/nI7JfvU3_ebZ479YMh0Iu10H3XA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F8b1d99e2-7c10-44f8-8573-16796780006e_jpg.jpg
KOMPAS/VIDELIS JEMALI

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Doni Monardo (baju oranye, rompi), Sabtu (14/12/2019), meninjau lokasi banjir bandang di Desa Bolapapu, Kecamatan Kulawi, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Kamis (12/12/2019).

SIGI, KOMPAS β€” Banjir bandang yang berulang di Desa Bolapapu, Kecamatan Kulawi, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, tak terlepas dari ulah penebangan kayu ilegal. Harus muncul kesadaran kolektif untuk menjaga dan peduli pada ekosistem agar bisa mencegah bencana.

Hal itu disampaikan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo saat meninjau lokasi banjir bandang dan bertemu dengan penyintas banjir di Desa Bolapapu, Sabtu (14/12/2019). Turut ikut peninjauan, Gubernur Sulteng Longki Djanggola, Bupati Sigi Irwan Lapatta, dan Komandan Resor 132/Tadulako Kolonel Agus Sasmita.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan